Friday, July 29, 2011

SANTAI2 DENGAN LAGU NI....






Telah kusiapkan
Satu daerah paling sunyi
Dalam hati ini untuk kau isi
Sebagai isteri


Untuk kau penuhi
Dengan kemuliaan seorang wanita
Untuk kau beri erti dengan kelembutan
Untuk kau hargai dengan kasih sayang


Ku ingin kau jadi wanita mulia
Yang tahu harga budi dan hati
Seorang lelaki bernama suami


Kerana engkau isteri...
Ku ingin kau mengerti
Bahawa hidup ini
Tak semudah yang kita janjikan
Yang kita janjikan
Kerana kau isteriku


Lirik/Puisi: Abdul Aziz HM

Dendangan: Kopratasa

GAMITAN RAMADHAN......



Ramadhan datang lagi...kini usia yg banyak telah merubah segalanya,teringat masa kecik2 bulan puasa amat mengharukan dan menyedihkan.Apa ke tidak dalam keadaan kehidupan yg tidak mengizinkan untuk melalui puasa dengan sebaik mungkin,namun ibadah itu tetap dilunaskan.

Alhamdullilah ,zaman kanak2 banyak mengingati aku kesusahan keluarga ,dengan ahli yg ramai tentu sukar untuk merasai juadah2 berbuka yg enak dan banyak.Namun aku pasrah dengan kehendak Illahi,semuanya ada hikmah yg harus aku lihat dari sudut yg berlainan.

Nostalgia yg indah terlalu banyak untuk dikongsi ,kehidupan kita dulu dan kini terlalu jauh berbeza,ramadhan tiba tentulahlah arwah mak yg paling aku rindui.Sembilan tahun mak pergi,sunyi rasa hidup ini.....dulu bila bulan puasa kalau mak tahu aku sekeluarga nak balik ,mak akan siapkan juadah2 yg anak menantunya sukai.Banyaknya juadah ,kadangkala aku akan call dulu untuk bagi tahu yg mak tak perlu siapkan juadah berbuka kerana aku akan siapkan di rumah dulu.

Ya Allah ...begitulah sayangnya mak pada anak2 ya....gembira anak2 akan balik untuk berbuka bersama,menanti waktu yg begitu indah untuk dirai dengan anak2nya..

Kini waktu2 itu tak akan berlaku lagi...kenangan2 itu terlalu sedih untuk aku ingati,ianya tak kan berulang lagi,semua kenangan itu hanya terpahat di hati ku ini,rindu pada mak begitu membara menjelang ramadhan ini.

Sesuatu yg terlalu payah untuk aku ungkapkan dengan kata2,terlalu payah untuk aku zahirkan di sini,namun aku tidak penah melupai mu mak...doa2 ku sentiasa mengiringi mu.harapan ku mak bersama orang2 yg soleh.....

Kenangan indah itu akan sentiasa meniti di bibir aku,sentuhan dan desiran kata2 mu adalah azimat untuk aku meneruskan perjalanan hidup ini.Akan aku jadikan anak2 ku menjadi insan soleh dan solehah,nama mak sentiasa di bibir cucu2 yg masih mengingati opahnya yg baik dan menyayangi mereka.

Aku selalu berpesan pada mereka sentiasa berdoa untuk opah,jangan lupa opah dan kenang lah saat2 indah kita bersamanya.

Kasihku tetap abadi........doa ku akan sentiasa bersama mu......


Monday, July 25, 2011

BERZIKIR KEPADA ALLAH SETIAP WAKTU



1. Berzikir (ingat) kepada Allah Swt. Adalah suatu dasar ibadah kepada Allah swt. Karena hal tersebut adalah suatu tanda hubungan antara hamba dengan Tuhannya dalam setiap waktunya dan keadaannya, dari Aisyah Ra. Ia berkata: ?Adalah Rasulullah saw. senantiasa mengingat Allah Swt. Dalam setiap waktunya?. (HR. Muslim). Keterikatan seorang hamba dengan Allah Swt. Adalah suatu kehidupan, berlindung kepada-Nya adalah suatu keselamatan, mendekat kepada-Nya adalah suatu keberuntungan dan kerelaan, dan menjauh dari-Nya adalah suatu kerugian dan kesesatan.


2. Ingat kepada Allah Swt. Adalah suatu pembeda antara seorang mukmin dan seorang munafik, karena sifat orang munafik ialah kurang mengingat Allah Swt.


3. Setan tidak akan bisa mengalahkan manusia kecuali jika manusia tersebut lalai dari mengingat Allah Swt., karena mengingat Allah Swt. Adalah suatu pelindung yang dapat menjaga manusia dari tipu daya setan. Sebab setan sangat senang jika seorang manusia lalai dari mengingat Allah swt.


4. Zikir adalah suatu jalan untuk meraih kebahagian, Allah Swt. Berfirman:


?(yaitu) orang-orang yang beriman dan hati mereka menjadi tenteram dengan mengingat Allah swt. Ingatlah, hanya dengan mengingat Allah-lah hati menjadi tenteram?. (QS. Ar Ra?d: 28).


5. Harus senantiasa mengingat Allah Swt., karena seorang muslim tidak akan menyesali atas sesuatu kecuali waktu berlalu darinya di dunia tanpa mengingat Allah swt. , yang di maksud dengan ?senantiasa mengingat Allah swt. Adalah senantiasa terhubung dengan Allah Swt.?.


Imam an Nawawi mengatakan: ulama sepakat bahwasanya boleh mengingat Allah swt. Dalam hati atau dengan lidah bagi orang yang sedang dalam keadaan tidak suci, junub, haid dan nifas yaitu dengan bertasbih, bertahmid, bertakbir, bertahlil , bershalawat kepada Rasulullah saw. dan berdo?a, kecuali membaca Al Qur?an.


6. Barangsiapa yang mengingat Allah Swt. Maka Allah swt-pun akan mengingatnya, Allah Swt. Berfirman, yang artinya: ?Karena itu ingatlah kamu kepada-Ku niscaya aku ingat (pula) kepadamu, dan bersyukurlah kamu kepada-Ku, dan jangan kamu mengingkari nikmat-Ku?. (QS. Al Baqarah: 152).


Jika seorang manusia sangat senang dan bahagia sekali jika mendengar kabar bahwa seorang raja atau penguasa menyebut namanya di tempat pertemuannya dan memujinya, maka bagaimana keadaannya (bahagianya) jika yang menyebutnya adalah Allah swt. Raja daripada Raja?


7. Yang di maksud dengan mengingat Allah Swt. Bukan berarti dengan mulut berkomat kamit membaca zikir sementara hati lalai dari mengingat Allah Swt. dan taat kepada-Nya, maka berzikir dengan lidah dengan kalimat-kalimat (zikir-zikir) yang dia ucapkan harus di barengi dengan penghayatan, Allah Swt. berfirman, yang artinya:


?Dan sebutlah (nama) Tuhanmu dalam hatimu dengan merendahkan diri dan rasa takut, dan dengan tidak mengeraskan suara, di waktu pagi dan petang, dan janganlah kamu termasuk orang-orang yang lalai?. (QS. Al A?raaf: 205).



Maka oleh karena itu seorang manusia harus menghayati apa yang ia ucapkan, sehingga terkumpul antara zikir hati dan lidah agar senantiasa seorang hamba terhubung dengan Tuhannya baik lahir dan batin.